Air Hidup (Suatu Tinjauan Teologis Yohanes Dan Implikasinya Bagi Kehidupan Orang Kristen)

Authors

  • Andri Rifai Togatorop Pascasarjana, Institut Agama Kristen Negeri Tarutung

Keywords:

air hidup, teologi yohanes, kehidupan orang kristen

Abstract

Banyak orang beranggapan bahwa Air merupakan sumber kehidupan manusia. Tetapi di dalam pembahasan ini bukanlah Air secara literal (air yang dipakai untuk mandi, mencuci, memasak, dll) melainkan secara simbolik. Air secara literal hanya dapat memuaskan dahaga jasmani bukan Rohani. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa arti Air Hidup berdasarkan Tinjauan Teologis Yohanes bagi kehidupan orang Kristen. Dengan menggunakan metode kualitatif kajian Pustaka. Yakni dengan menganalisis deskriptif dengan langkah-langkah menurut Millard J. Erickson: mengidentidikasi bagian Alkitab tentang topik kajian, mempelajari konteks penulisan kitab, menganalisis setiap teks, mengkaji materi biblikal dengan pendapat para ahli, mengidentifikasi esensi teologi, keterangan sumber yang lain, dan mengembangkan tafsiran, kemudian menyusun garis besar teologi. Hasil yang diperoleh dari kajian ini adalah bahwa kehausan seseorang bukanlah kehausan jasmani, melainkan kehausan Rohani. Air Hidup dalam Pasal 4 hendak berkata Air Hidup ada di dalam diri Yesus. Dan Pasal 7 merupakan undangan untuk menerima Yesus sebagai Air Hidup yang dapat menjawab kepuasan terhadap dahaga manusia. Oleh karena itu penekanan dalam Pasal 7 merupakan undangan kepada semua orang yang merasa haus untuk datang kepada-Nya untuk menerima air hidup.

References

Afrizal, M.A, Metode Penelitian Kualitatif Sebagai Upaya Mendukung Penggunaan Penelitian Kualitatif Dalam Berbagi Disiplin Ilmu. PT. Raja Grafindo Persada: Depok. 2019.

Alfius Areng Mutak, Pentingnya Formasi Spritualitas Bagi Pendidikan Pembinaan Iman Warga Gereja. Malang: Media Nusa Creative MNC Publishing, 2017.

Anthony C Thiselton, The Holy Spirit In Biblical Teaching Through The Centuries And Today, Cambridge: William b. Eerdmans publishing company, 2013.

Bailey Brian J., Roh Kudus Sang Penghibur Pribadi, Pelayan, & 7 Roh AllahZion Chtistian Publishers A Zion Fellowship Ministry, 2020.

Baker David L. Satu Alkitab Dua Perjanjian.Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2006.

Barclay, Wiliam. Pemahaman Alkitab Setiap Hari injil Yohanes 1-7. Jakarta: Gunung Mulia, 2014.

Barker, Margaret. Pintu Gerbang Sorga: Sejarah Dan Simbolisme Bait Allah di Yerusalem. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2004.

Beyer, Ulrich. Garis-garis Besar Eskatologi Dalam Perjanjian Baru. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2008.

Brow, Raymond. The Gospel According to John I-XII. New York: Doubleday & Company, 1985.

Song, C. S. Sebutkanlah Nama-nama Kami. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 1999.

Chambers, Oswald. My Utmost For His Highest: Pengabdianku Bagi Kemuliaan-Nya. Jakarta: PT. Duta Harapan Dunia, 2012.

Michael, Chrisdion. Makna di Balik 7 Mukjizat Yesus. Surabaya: Literatur Perkantas Jawa Timur, 2022.

Dyrness, William A. Agar Bumi Bersukacita. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2004.

Guthrie, Donald. Teologi Perjanjian Baru 2. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2008.

Harris, Ralph W. Lambang-Lambang di Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas, 2006.

Haryoto Y. Doa Batin. Yogyakarta: Kanisius, 2012.

Heer, J.J. de. Kitab Wahyu Yohanes. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2006.

Dag Mills, Heward. Bagaimana Anda Dapat Memberitakan Kabar Keselamatan. Parchment House, 2018.

Hortensius F. Mandaru, Daya Pikat & Daya Ubah Cerita Alkitab: Pengantar Tafsir Naratif, Yogyakarta: Kanisius, 2019

Zandroto, Iman Jaya. Prinsip-prinsip Pelayanan Yesus dalam Menghadapi Diskriminasi. Bandung: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Teologi Bandung, 2022.

Andar, Ismail. Selamat Mewaris. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 2007.

Creswell, John W. Research Design Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif Dan Campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2016.

Keller, Timothy. Encounters With Jesus. Surabaya: Literatur Perkantas Jawa Timur, 2019.

Kenneth L. Bakker & John R. Kohlnberger III. The Expositor's Bible Commentary. Michigan: Haper Collin Publishers, 1994.

Lee, Witness. Kristus dalam Kehebatan-Nya. Jawa Timur: Yasperin, 2015.

Lee, Witness. Melihat Penebusan Allah dan Pembangunan Allah. Jawa Timur: Yasperin, 2021.

Lee, Witness. Pelajaran Hayat Yohanes. Jawa Timur: Yasperin, 2020.

Beasley, Murray and George R. Word Biblical Commentary John Vol. 36. Thomas Nelson Publisher, 1999.

Everret, Pfeiffer. Tafsiran Alkitab Wycliff:e Volume 3 Matius-Wahyu. Malang: Gandum Mas, 2013.

Porter, Stanley E. and Andrew W. Pitts. Hellenistic Judaism. London: Brill publisher, 2013.

Schreiner, Thomas R. New Testement Theology. Yogyakarta: ANDI, 2015.

Situmorang, Jonar T.H. Matinya Teori Evolusi. Yogyakarta: ANDI, 2006.

_____________, Jonar T.H. Pneumatologi. Yogyakarta: ANDI, 2016.

Lumintang, Stevri Indra & Danik Astuti Lumintang. Theologi Penelitian & Penelitian Theologis Science-Ascience Serta Metodologinya. Jakarta: Geneva Insani Indonesia IThI, 2017.

Thiselton, Anthony C. The Holy Spirit In Biblical Teaching Through The Centuries And Today. Cambridge: William B. Eerdmans Publishing Company, 2013.

Anselmus Yata Moses. MEMAKNAI TRADISI KURU WE FOHON MASYARAKAT DESA RENRUA DALAM PERSPEKTIF YESUS SEBAGAI SUMBER AIR HIDUP, JURNAL SPIRAL, Vol. 1. No. 1. Juli - Desember 2020.

Yudi Handoko & Anna Lestari Uptiningsih, “Studi Ekspanatori Dan Konfirmatori Tentang Penyembahan Yang Benar Berdasarkan Yohanes 4:1-26 Di Kalangan Jemaat Aras Gereja Nasional Se-Kota Jember” Sola Gratia: Jurnal Teologi Biblika dan Praktika, Vol. 2 No.1 Juli 2021, Hal. 68.

Gregorius Handoyo Suwito, Jurnal Teologi dan Pengembangan Pelayanan, “Karya Allah.” Vol. 1. No. 1. Juli - Desember 2020.

Harming, “Metode Penginjilan Yesus dalm Injil Yohanes 4:1-42.” Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat, Volume 1, Nomor 2, Juli 2017.

Arif Yupiter Gulo, “BERILAH AKU MINUM: Mengungkap Makna Dialogis Yesus dengan Perempuan Samaria Berdasarkan Yohanes 4:7b” Sekolah Tinggi Teologi Pokok Anggur Jakarta, Volume 2, Nomor 2, Desember 2020.

Kejar Hidup Laia, “Model Pemberitaan Injil Melalui Pola Dialog Kehidupan Sehari-hari Ditinjau Dari Yohanes 4:4-42.” Saint Paul’s Review Volume 1, Nomor 2, (Desember) 2021.

Tomas Morus Runesi, Makna Air Dalam Marga Runesi Dalam Terang Yesus Sumber Air Hidup Menurut Injil Yohanes 4;10-15 “Jurnal Kateketik dan Pastoral SAPA”, Vol-07 Tahun 2022 hal 13

Setiaman Larosa; Alfred Tupu, “PEREMPUAN SAMARIA YANG PERCAYA: EKSPOSISI YOHANES 4:1-42” Jurnal Sekolah Tinggi Teologi Mawar Saron, Volume 1, no 2 tahun 2018, hal 6-7

Lena Ha’e, “Model Penginjilan Yesus dalam Yohanes 4:4-42 dan Implementasinya bagi Mahasiswa-mahasiswi Weekend di SD Sukacita Yang Multikultural”, JURNAL MATETES STT Ebenhaezer, Tanjung Enim, Volume (1), No. (1), Agustus 2020, hal 8

Elim Simamora, dkk., “Makna Teologis Hari Raya Yahudi Dalam Injil Yohanes”, Jurnal Teologi Cultivation, Vol. 6, No. 1, Juli 2022, hal 14-17

Aldi Abdillah & Anggi Maringan Hasiholan, ‘Beri Aku Air Hidup, Tuhan!’: Seru Perempuan Samaria dan Gen-Z (Suatu Tafsir Kontrapuntal Yohanes 4:14 Sebagao Laku Spititualitaas Generasi Z Indonesia Era Postmodern) Jurnal ABDIEL Vol. 5 Nomor 2 2021.

Downloads

Published

31-10-2023

How to Cite

Togatorop, Andri Rifai. “Air Hidup (Suatu Tinjauan Teologis Yohanes Dan Implikasinya Bagi Kehidupan Orang Kristen)”. Jurnal Euangelion 3, no. 2 (October 31, 2023): 21–29. Accessed September 10, 2024. http://euangelion.iakntarutung.ac.id/index.php/euangelion/article/view/380.

Issue

Section

Articles